Category: PJJ Monev BPJS

Kurikulum Penelitian

III E.     Pertanyaan penelitian

1.    Sub Penelitian 1

a.    Sub Penelitian 1a

    Pertanyaan Penelitian:

  1. Berapakah proporsi kepesertaan yang sudah dilayani oleh BPJS Kesehatan di tingkat kabupaten/kota?Puskesmas dan Rumah Sakit
  2. Bagaimanakah sejauh ini kesiapan untuk menghadapi JKN 2014?
  • Ketersediaan fasilitas kesehatan
  • Ketersediaan peralatan kesehatan
  • Ketersediaan SDM
  1. Pelayanan apa saja yang sudah diberikan oleh Puskesmas dan Rumah Sakit kepada masyarakat pada saat pelaksanaan JKN?
  2. Berapakah proporsi pembelanjaan out of pocket di Puskesmas dan Rumah Sakit dengan klaim JKN?

b.    Sub Penelitian 1b

  1. Bagaimana standar pelayanan yang diberikan oleh PPK terhadap peserta JKN?
  2. Bagaimana standar pelayanan yang diberikan oleh PPK terhadap bukan peserta JKN?
  3. Bagaimana standar tenaga kesehatan dalam melakukan pelayanan (jumlah tenaga, sertifikasi)?
  4. Bagaimana sistem informasi yang mendukung pelaksanaan JKN di Puskesmas dan Rumah Sakit?
  5. Bagaimana ketersediaan obat dan BMHP di Puskesmas dan Rumah Sakit?
  6. Bagaimana kelengkapan peralatan dan paket pemeliharaan di fasilitas kesehatan selama pelaksanaan JKN?
  7. Bagaimana pembiayaan JKN untuk Puskesmas dan Rumah Sakit? Terkait alur pembayaran, alur klaim, alur realisasi, alur pertanggungjawaban?
  8. Apakah tersedia/tersisa dana dari dana JKN untuk program promotif dan preventif di Puskesmas atau bahakna di Rumah Sakit?
  9. Bagaimana peran Dinas Kesehatan pada saat pelaksanaan JKN?dan peran Dinas Kesehatan terhadap Puskesmas dan Rumah Sakit?

c.    Sub Penelitian 1c

  1. Apakah regulasi yang tersedia sudah mencukupi dukungan terhadap pelaksanaan JKN?
  2. Apakah aturan dan SOP layanan telah di jalankan pada saat implementasi JKN?
  3. Apakah aturan dan SOP keuangan telah di jalankan pada saat implementasi JKN?
  4. Apakah regulasi tentang Kapitasi dan INA-CBGs sudah sesuai dengan kebutuhan/maksud tujuan dari PPK?
  5. Apakah tariff dalam kapitasi dan INA-CBGs sudah sesuai dengan tariff Pemerintah Daerah/PPK/Swasta?
  6. Bagaimana alur reimbursement klaim dari kapitasi dan INA-CBGs?
  7. Kendala dan hambatan yang ditemui dalam klaim kapitasi dan INA-CBGS?
  8. Bila diperbandingkan, apakah Kapitasi dan INA-CBGs sudah sesuai dengan PPK?

2.    Sub Penelitian 2

  1. Apakah regulasi tentang Kapitasi dan INA-CBGs sudah sesuai dengan kebutuhan/maksud tujuan dari PPK?
  2. Apakah tariff dalam kapitasi dan INA-CBGs sudah sesuai dengan tariff Pemerintah Daerah/PPK/Swasta?
  3. Bagaimana alur reimbursement klaim dari kapitasi dan INA-CBGs?
  4. Kendala dan hambatan yang ditemui dalam klaim kapitasi dan INA-CBGS?
  5. Bila diperbandingkan, apakah Kapitasi dan INA-CBGs sudah sesuai dengan PPK?