Manfaat Penelitian


Plus

Penelitian kebijakan ini dapat dimanfaatkan oleh pengambil kebijakan di berbagai tingkat pemerintahan; di nasional, propinsi, ataupun kabupaten.

Pemanfaatan di tingkat nasional akan dilakukan dalam konteks perbandingan antar daerah. Analisis perbandingan ini akan disusun dan diserahkan ke pada pengambil kebijakan di level pusat. Peneliti adalah tim gabungan antar universitas di berbagai propinsi.

Pemanfaatan di tingkat propinsi dan kabupaten ditujukan untuk pemerintah daerah. Peneliti yang terlibat adalah universitas di propinsi masing-masing. Dalam hal ini penelitian dengan data setempat secara lebih detil akan dibahas dan dikembangkan oleh universitas di berbagai propinsi.

{jcomments on}