Sudah Berlangsung Action for Achieving Universal Health Coverage in Indonesia
Salah satu isu penting terkait jaminan Kesehatan Semesta adalah transparansi dan akuntabilitas. Isu lain yang tak kalah penting adalah mendorong keterlibatan daerah untuk berpartisipasi aktif dalam mendukung Jaminan Kesehatan Semesta. Untuk meng-update isu-isu penting mengenai Jaminan Kesehatan Semesta Pusat Kebijakan Pembiayaan dan Manajemen Asuransi Kesehatan FK UGM telah menyelenggarakan Seminar dan Raker Jamkesda dengan tema ‘Action for Achieving Universal Health Coverage in Indonesia” Ruang Senat, Lt. 2 Gedung KPTU, Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada Yogyakarta pada Kamis-Jumat, 4-5 April 2013. Untuk mengetahui informasi dan agenda yang ada dalam seminar dan meeting silahkan Dilema Profesi Dokter dalam Penentuan Tarif di RS dan Asuransi Kesehatan
Jogja-PKMK. Berlakunya BPJS tahun 2014 masih menjadi bahan diskusi dalam beberapa level masyarakat, akademisi, profesi, pemerintah, pelaku usaha, dan lain-lain. Masih banyak pertanyaan yang perlu dijawab, salah satunya adalah besaran tarif di RS dan bagaimana lembaga asuransi kesehatan dan asosiasisprofesismerespon tarif RS. Diskusi ini menarik untuk diikuti, karena akan melibatkan berbagai macam profesi yang secara rutin mengikuti perkembangan Jaminan Kesehatan, Asuransi Kesehatan dan BPJS itu sendiri. Diskusi BPJS ini akan diselenggarakan Program S3 FK UGM pada Jumat, 12 April 2013 pukul 13.00 – 15.00. Informasi selengkapnya dapat Anda lihat di sini Telah berlangsung Workshop Strengthening Institution and Seminar Promoting Effective Public Expenditure and Service Delivery in Health, Education and Water ![]() ![]() |